ANALISIS IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAWASAN INDUSTRI TERPADU PELABUHAN TUKAK SADAI DI KABUPATEN BANGKA SELATAN, PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

  • Justiar Noer Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)
  • Khasan Effendy Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)
  • Ngadisah Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)
  • Sampara Lukman Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)
Keywords: implementasi kebijakan, kawasan industri terpadu, pelabuhan

Abstract

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk implementasi kebijakan pengembangan Kawasan Industri Terpadu Pelabuhan Tukak Sadai di Kabupaten Bangka Selatan, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara mendalam dan studi kepustakaan. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik triangulasi. Hasil penelitian menemukan bahwa implementasi kebijakan pengembangan Kawasan Industri Terpadu Pelabuhan Tukak Sadai masih belum optimal. Faktor-faktor yang menghambat dalam implementasi kebijakan pengembangan Kawasan Industri Terpadu Pelabuhan Tukak Sadai adalah faktorpolitik, ekonomi, sosial, dan teknologi.

Kata kunci: implementasi kebijakan, kawasan industri terpadu, pelabuhan.

Abstract

The purpose of this research is to implement the policy of developing the Integrated Industrial Estate of Tukak Sadai Port in the South Bangka Regency, Bangka Belitung Islands Province and the factors that influence it. This research uses qualitative methods with data collection techniques such as observation, in-depth interviews, and literature studies. Data analysis was performed using triangulation techniques. The results found that the implementation of the Tukak Sadai Port Integrated Industrial Estate development policy was not yet optimal. The inhibiting factors in the implementation of the Tukak Sadai Port Integrated Industrial Estate development policy are political, economic, social and technological factors.

Keywords: policy implementation, integrated industrial estate, port.

References

Bungin, B. (2011). Analisis Data Penelitian Kualitatif. Jakarta: RajaGrafindo Persada.
Creswell, J. W. (2013). Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Dirdjojuwono, R. W. (2004). Kawasan industri Indonesia: sebuah konsep perencanaan dan aplikasinya. Bogor: Pustaka Wirausaha Muda.
Dwidjowijoto, R. N. (2008). Public Policy. Jakarta: Elek Media Komputindo.
Grindle, M. S. (1980). Politics and Policy Implementation in The Third World. New Jersey: Princeton University Press.
Keban, T. Y. (2004). Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori dan Isu. Yogyakarta: Gava Media.
Lasabuda, R. (2013). Pembangunan Wilayah Pesisir dan Lautan Dalam Perspektif Negara Kepulauan Republik Indonesia. Jurnal Ilmiah Platax, 1(2), 92-101.
Milles, M. B., & Huberman, M. A. (1984). Qualitative Data Analysis. London: Sage Publication.
Moleong, L. J. (2007). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Satori, D. A., & Komariah, A. (2009). Metodologi penelitian kualitatif. Bandung: Alfabeta.
Soeling, P. D. (2007). Pertumbuhan Bisnis dan Tanggung jawab sosial perusahaan. Jurnal Ilmu Administrasi dan Organisasi, Bisnis & Birokrasi, 15(1).
Suradinata, E. (2004). Pembaharuan Birokrasi dan Kebijakan Publik. Jakarta: Erlangga.
Syahruddin, S. (2011). Evaluasi Implementasi Kebijakan Pengembangan Kawasan Industri. Bisnis & Birokrasi Journal, 17(1).
Wahab, S. A. (2008). Analisis Kebijakan: Dari Formulasi ke Implementasi Kebijakan Negara. Bumi Aksara. Jakarta.
Published
2020-01-16
How to Cite
Noer, J., Effendy, K., Ngadisah, & Lukman, S. (2020). ANALISIS IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAWASAN INDUSTRI TERPADU PELABUHAN TUKAK SADAI DI KABUPATEN BANGKA SELATAN, PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG. PAPATUNG: Jurnal Ilmu Administrasi Publik, Pemerintahan Dan Politik, 2(3), 190-202. https://doi.org/10.54783/japp.v2i3.30

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>